Petunjuk lengkap menggunakan voucher xl

Petunjuk menggunakan voucher xl - Sekarang xl sudah bisa ISI ulang kuota internet Yaitu berupa voucher kuota.kita tidak usah menggonta ganti simcard yang lama. hal ini sangat menguntungkan Dan mempermudah bagi pengguna kartu xl.

Ketika kita membeli kuota xl maka kita akan diberikan simcard xl plus sebuah voucher didalam jadi satu dengan simcard xl(kuota) tersebut.jadi voucher ini belum dijual terpisah.karena voucher tersebut tidak bisa digunakan di sembarang kartu xl.

Sebelumnya saya pernah mencoba beli kuota xl yang ADA vouchernya didalam,niat saya ingin menggunakan kartu xl saya yang lama ( kartu xl saya xtra youtube 1 tahun ) setelah saya coba masukkan voucher tersebut dengan petunjuknya sampai berulang ulang kali tidak bisa juga.

Bagi pengguna AXIS : Cara Perpanjang Masa Aktif Axis Terbaru

Ternyata voucher tersebut hanyalah untuk kartu xl yang sudah ada paket extra combo lite yang aktif.begini petunjuk menggunakan voucher xl.



Petunjuk menggunakan voucher xl :

- Untuk Pengguna Kartu baru 
  • Silahkan pasang kartu xl yang baru tersebut,lalu
  • Regristasi simcard nya,maka otomatis kuota tersebut masuk dengan sendirinya.baca Cara Regristasi all simcard
  •  Jika memang belum masuk silahkan gosok voucher tersebut lalu dial *123*234# maka nanti akan muncul dimana kita disuruh untuk memasukkan voucher.
- Untuk pengguna kartu lama
  • Dengan syarat harus sudah ada paket xtra combo lite yang aktif,gosok hologram voucher lalu dial *123*234# lalu masukkan vouchernya.
Baca dan download : Config Xl Youtube , Config Xl Opok

Itulah sedikit petunjuk menggunakan voucher xl,semoga artikel ini bermanfaat!

0 Response to "Petunjuk lengkap menggunakan voucher xl"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel